Recovery EURUSD bisa melebar

shadow

EURUSDH1

EURUSD mencoba bangkit dari keterpurukannya sebagai imbas dari pernyataan pimpinan ECB Mario Draghi yang telah memberikan indikasi pelonggaran kebijakan moneternya ditengah rendahnya angka inflasi di Eropa saat ini.
Pada grafik perjam minyak membentuk pola candle doji dengan RSI dan stochastic moderat sedangkan volume masih decrease mengindikasikan pola konsolidasi dari EURUSD dalam range yang sempit. Untuk pergerakan selanjutnya jika support perjam EURUSD di 1.3184 gagal ditembus, maka berpeluang pulih dari tekanan dengan perkiraan harge mengaai area 1.3245.

Saran transaksi : beli 1.3190, stop loss 30 pips dan TP di 1.3245.


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*