Wall Street Cenderung Negatif Tunggu Kepastian

INILAHCOM, New York – Investor di Wall Street memerlukan data tentang ketenagakerjaan, hasil dari pertemuan OPEC dan ECB di Wina. Indeks berpotensi melemah pada perdagangan Kamis (2/6/2016).

Data tentang gaji bulan Mei akan keluar sebelum bel perdagangan. Investor memiliki ekspektasi berada di angka 156 ribu pekerjaan dari 160 ribu pekerjaan di bulan April.

Investor juga akan fokus pada perkembangan dalam pertemuan OPEC di Wina sehingga akan dapat mempengaruhi harga minyak mentah. Isu awal, mereka tidak bersedia memangkas kota produksi.  Karena dampaknya, inflasi melonjak, mata yang turun drastis.Perdebatan ini yang membuat pertemuan OPEC tidak membuahkan keputusan pada akhir April lalu. Saudi bertentangan dengan Iran untuk membuat keputusan.

Perdebatan ini yang membuat pertemuan OPEC tidak membuahkan keputusan pada akhir April lalu. Saudi bertentangan dengan Iran untuk membuat keputusan. – See more at: http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/2300082/kegagalan-april-bayangi-pertemuan-opec#sthash.6hU3CWjT.dpuf

Perdebatan ini yang membuat pertemuan OPEC tidak membuahkan keputusan pada akhir April lalu. Saudi bertentangan dengan Iran untuk membuat keputusan.

Sementara, Gubernur ECB Mario Draghi akan mengadakan konferensi pers di Wina dalam pertemuan bulanan. Dengan isu tersebut, indeks acuan Eropa Stoxx 600 turun 0,02 persen dan indeks Nikkei di Asia melemah 2,3 persen. Namun indeks Shanghai di China menguat 0,4% lebih tinggi.


Distribusi: Inilah.com – Pasarmodal

Speak Your Mind

*

*