Pertumbuhan Inflasi Konsumen Eropa Stabil

shadow

Financeroll – Sebuah laporan resmi yang dirilis pada hari Selasa(19/1), menunjukkan bahwa pertumbuhan inflasi konsumen Eropa stabil di bulan Desember.

Berdasarkan laporan resmi yang dirilis oleh Eurostat menyebutkan bahwa pertumbuhan inflasi konsumen Eropa stabil atau tidak alami perubahan 0.0% di bulan Desember setelah turun 0.1% di bulan November. Survei ekonom telah memperkirakan bahwa inflasi konsumen Eropa akan tetap atau 0.0% di bulan Desember.

Sedangkan dalam basis tahunannya, inflasi konsumen Eropa telah alami kenaikan 0.2% di bulan Desember setelah naik 0.2% di bulan November. Pasca dirilisnya data tersebut, pasangan EURUSD terpantau 0.21% di level 1.0871. (Aditya Arief – FR)


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*