Kopi dan Kakao Melejit Naik


shadow

Financeroll ā€“ Kopi dan kakao berjangka bergerak positif berlawanan dengan jatuhnya harga minyak dunia dan membukukan kenaikan dalam beberapa hari terakhir. Kondisi cuaca di Brazil, negara eksportir kopi terbesar dunia, yang kian tak menentu memberikan ancaman atas stok kopi global.

Pada sesi perdagangan siang ini, kopi berjangka varian ā€œcā€ untuk pengiriman bulan Maret terkerek naik 4.65 basis point atau 2.67 persen dan bertengger pada level 178.65 USD/lb. Cacao berjangka untuk pengiriman Maret naik 16.00 basis point atau 0.56 persen dan berada pada posisi 2,873.00 USD/mt.


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*