Kinerja Emiten Mengecewakan, Bursa AS Ditutup Melemah

New York – Birsa saham Amerika Serikat (AS) Wall Street pada perdagangan Kamis malam waktu setempat atau Jumat pagi WIB (30/10) berakhir melemah.

Para pelaku pasar mengantisipasi potensi kenaikan suku bunga The Fed pada bulan Desember, serta beberapa laporan pendapatan emiten teknologi yang mengecewakan.

Berdasarkan data, rata-rata industri Dow Jones turun 22,92 poin (0,13 persen) ke 17.756,6, indeks S&P 500 kehilangan 0,96 poin (0,05 persen) ke 2.089,39 dan Nasdaq Composite turun 21,42 poin (0,42 persen) ke 5.074.27

Whisnu Bagus Prasetyo/WBP

Reuters


Distribusi: BeritaSatu – Pasar Modal

Speak Your Mind

*

*