IHSG dan Rapat the Fed pada 16 Desember 2015

INILAHCOM, Jakarta—Di tengah rencana kenaikan suku bunga the Fed pada rapat the Federal Open Market Committee (FOMC) 16 Desember 2015, arah IHSG diproyeksikan tetap memberikan harapan hingga akhir tahun. Seperti apa?

Pada perdagangan sepekan terakhir, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 88,49 poin (1,97%) ke posisi 4.561,33 pada pekan yang berakhir Jumat (20/11/2015) dibandingkan akhir pekan sebelumnya di angka 4.472,84 pada Jumat (13/11/2015).

“Melihat terbitnya matahari baru, IHSG berjalan bersana Bu Fed. IHSG 4.560 dan the Federal Open Market Committee (FOMC) meeting 16 Desember 2015, harus bagaimana?” kata Sem Susilo, investor saham LINE@ Sahampemenang, ID: @aul7664g kepada INILAHCOM, dalam pesan elektronik, Senin (23/11/2015).

Berikut ini rincian penjelasan dari Sem:


Distribusi: Inilah.com – Pasarmodal

Speak Your Mind

*

*