EURUSD Berpotensi Membentuk Segitiga

shadow

Financeroll – Sejak 15 Oktober pergerakan EURUSD masih tetap sideways. Seperti terlihat pada grafik 1-jam, pair ini berpotensi untuk membentuk pola segitiga meskipun pola sideways ini bisa berubah. Untuk sementara ini batasan bawah pola tersebut berada di 1.1330 dan batasan atasnya di 1.1380. Jadi saat ini kisaran pergerakan EURUSD masih relatif tipis. Para pelaku pasar sedang menunggu agenda penting dari Eropa.

Jadi untuk hari ini EURUSD potensial untuk tetap bergerak di dalam pola tersebut. Pertemuan dan pengumuman suku bunga ECB besok sangat mungkin untuk membuat EURUSD keluar dari pola tersebut. Tekanan jual masih bisa menghampiri pair ini hingga zona support  1.1298 kembali bertahan dan menghasilkan rebound yang lebih signifikan. (Tata Suharta – Financeroll)

Support: 1.1330, 1.1298, 1.1250
Resistance: 1.1355, 1.1380, 1.1420

Untuk berlangganan sinyal trading premium dan pemasangan iklan hubungi pin BB 53738CAB


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*