Tiongkok Berencana Menambah Suntikan Likuiditas ke Sistem Perbankan

shadow

Financeroll – Aksi jual di bursa saham tiongkok semakin menjadi pada sesi hari Senin, menambah tekanan pada perekonomian Beijing yang berencana untuk membanjiri sistem perbankan dengan likuiditas baru untuk mengimbangi efek dari devaluasi mata uang kejutan baru-baru ini, demikian menurut para pejabat dan penasihat Tiongkok untuk bank sentral sebagaimana dilansir Washington Post siang ini.

Langkah ini diharapkan untuk membebaskan lebih banyak dana untuk digunakan sebagai pinjaman agar mengurangi cadangan dana yang menumpuk di instrument deposito perbankan. Pasar harus memegang cadangan langsung yang ditujukan untuk melawan efek dari pelemahan mata uang yang dapat mengirim lebih banyak dana keluar dari Beijing.


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*