PT Bank Mandiri Mengincar Pertumbuhan 30% Dari Transaksi Elektronik

shadow

transaksi uang elektronik bank mandiri adilsiregar 16 picturesFinanceroll – PT Bank Mandiri Tbk menargetkan pertumbuhan transaksi uang elektronik (e-money) mencapai 30% hingga akhir tahun ini.

Group Head Electronic Banking Bank Mandiri mengungkapkan jumlah transaksi uang elektronik perseroan pada paruh pertama tahun ini mencapai 65 juta.

Adapun jumlah pengguna uang elektronik Bank Mandiri pada Juni 2014 mencapai 4,3 juta, dengan nominal transaksi sekitar Rp150 miliar tiap bulannya.

Pengguna uang elektronik paling besar masih di tol. Hingga Juni 2014, jumlah transaksi uang elektronik di tol mencapai 11,5 juta.

Dengan diberlakukannya e-money di koridor busway, Rahmat memproyeksikan transaksi uang eletronik Bank Mandiri di transportasi TJ bisa mencapai 60.000 tranksaksi setiap harinya.


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*