Kepercayaan Konsumen Di Zona Euro Mengalami Peningkatan Di Bulan April

shadow

20131229-194228_44Financeroll – Sebuah data resmi yang dirilis pada hari Rabu(21/05) menunjukan bahwa kepercayaan konsumen untuk wilayah zona euro telah mengalami peningkatan di bulan April.

Menurut data yang telah dikumpulkan oleh eurostat, kepercayaan konsumen di zona euro telah naik menjadi     -7, dari -9 di bulan Maret.

Analis telah memperkirakan kepercayaan konsumen untuk naik menjadi -8.

Paska dirilisnya data tersebut, EURUSD diperdagangkan melemah 0.29% di level 1.3661.


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*