IHSG Konsolidasi Naik, Saatnya Akumulasi Saham

INILAHCOM, Jakarta-Hingga akhir pekan ini, laju IHSG dan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diperkirakan kompak konsolidasi menguat. Kondisi itu dinilai jadi saat tepat untuk akumulasi saham.

Pada perdagangan Senin (25/1/2016), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 49,044 poin (1,10%) ke posisi 4.505,788.

Sepanjang perdagangan awal pekan, indeks mencapai level tertinggi di 4.519,595 atau menguat 62,852 poin dan mencapai level terendahya di angka 4.465,207 atau menguat 8,463 poin.

Kepada INILAHCOM, Kiswoyo Adi Joe, managing partner PT Investa Saran Mandiri memberikan rincian penjelasannya berikut ini:


Distribusi: Inilah.com – Pasarmodal

Speak Your Mind

*

*