Emas Lanjut Menurun


shadow

Financeroll – Harga emas terhapus keuntungan lebih awal pada Rabu (27/5) malam, penguatan dolar AS masih jadi pemicunya di tengah meningkatnya ekspektasi suku bunga yang lebih tinggi di AS tahun ini.

Di Comex New York Mercantile Exchange, emas berjangka untuk pengiriman Agustus di intraday rendah $1,186.10 troy ons. Sehari sebelumnya, emas jatuh $17,10, atau 1,42%, dilevel $1,187.80 setelah data AS yang optimis.

Indeks dolar AS yang mengukur kekuatan greenback terhadap mata uang utama lainnya, naik 0,4% ke level 97.78. Di tempat perdagangan Comex lainnya, tembaga untuk pengiriman Juli turun 0.7 sen, atau 0,23%, diperdagangkan di level $2.771 per pound.  [Untuk berlangganan sinyal premium dan pemasangan iklan hubungi pin bb 53738CAB]


Distribusi: Financeroll Indonesia

Speak Your Mind

*

*